Dalam rangka menyambut Mahasiswa Baru tabun akademik 2024/2025, Institut Teknologi dan Bisnis (ITEB) Bina Adinata Kabupaten Bulukumba gelar Pengenalan Sistem Akademik, Senin 30 September sampai 2 Oktober 2024. Wakil Rektor I Bidang Akademik ITEB Bina Adinata Bulukumba, Sri Asfirawati Halik …
Institut Teknologi dan Bisnis Bina Adinata Bulukumba mengadakan seminar program kerja Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik Angkatan 8 tahun 2024. Seminar ini berlangsung di kantor desa pada hari Senin, 19 Agustus 2024. Acara ini merupakan bagian dari persiapan sebelum pelaksanaan …
nstitut Teknologi dan Bisnis (ITeB) Bina Adinata Kabupaten Bulukumba, melepas 20 mahasiswa dan dua dosen yang akan mengikuti program Kampus Mengajar, Selasa, 6 Februari 2024. Program yang memasuki angkatan VII ini diinisiasi Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek). “Mereka akan …